Apakah Minyak Bulus itu..?

Minyak Bulus ini berasal dari binatang Bulus/Labi-labi yang merupakan binatang yang hidup diair tawar, habitatnya di kali atau sungai, bahkan rawa-rawa, sekarang ini binatang bulus susah didapatkannya, minyak bulus diproses dengan pemanasan alami dari sinar matahari selama 30 hari sehingga kasiatnya dapat terjaga kemurniannya.

Khasiat Minyak Bulus

Khasiat Minyak Bulus untuk
Perawatan Payudara & Kulit
:
  • Mengencangkan payudara menjadi lebih mulus, indah menawan, montok, bulat & kenyal
  • Menghaluskan, memutihkan & mengencangkan kulit wajah
  • Mengobati jerawat & flex hitam
  • Menyembuhkan Keletup kena air panas, Api, Minyak panas dan Knalpot
  • Mengobati eksim dan selulit
  • Menghilangkan strechmark sehabis melahirkan

Bagaimana Cara Pemakaian dan Penyimpanannya

Cara Pemakaian yang efektif.
Sebelum menggunakan minyak ini, bersihkan cuci dengan air bersih, keringkan dengan handuk, oleskan/digosok minyak ini.
Diamkan kurang lebih 10 menit kemudian bilas sampai bersih.

Cara Penyimpanana.
Agar dapat tahan lama dan menghilangkan bau minyak bulus tersebut, sebaiknya dijemur dipanas matahari (dengan tempatnya) minimal 1 minggu sekali.

Sabtu, 21 November 2009

Tips Merawat

Selain melakukan senam, ada beberapa hal lain yang dapat dilakukan dalam perawatan payudara. Misalnya dengan pengurutan (massage), dalam hal ini pengurutan harus dilakukan secara yang betul. Pengurutan yang salah, justru akan menimbulkan hal-hal yang tidak diinginkan. Penyiraman air dingin waktu pagi pada payudara sangat baik, karena akan merangsang tisu-tisu dan otot-otot payudara. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan dan dihindarkan dalam perawatan payudara ini.
Hindarkanlah:

- Mandi dengan air panas terlalu sering.

- Jangan tidur dengan posisi telungkup.

- Jangan terlalu sering tidak mengenakan "bra".

- Janganlah melakukan diet yang terlalu ketat, karena bila berat badan turun secara melonjak akan merusak bentuk dan keindahan payudara.

- Jangan memakai "bra" yang terlalu sempit. Pilihlah "bra" yang mempunyai dudukan yang enak sehingga tidak mengganggu pernapasan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar