Apakah Minyak Bulus itu..?

Minyak Bulus ini berasal dari binatang Bulus/Labi-labi yang merupakan binatang yang hidup diair tawar, habitatnya di kali atau sungai, bahkan rawa-rawa, sekarang ini binatang bulus susah didapatkannya, minyak bulus diproses dengan pemanasan alami dari sinar matahari selama 30 hari sehingga kasiatnya dapat terjaga kemurniannya.

Khasiat Minyak Bulus

Khasiat Minyak Bulus untuk
Perawatan Payudara & Kulit
:
  • Mengencangkan payudara menjadi lebih mulus, indah menawan, montok, bulat & kenyal
  • Menghaluskan, memutihkan & mengencangkan kulit wajah
  • Mengobati jerawat & flex hitam
  • Menyembuhkan Keletup kena air panas, Api, Minyak panas dan Knalpot
  • Mengobati eksim dan selulit
  • Menghilangkan strechmark sehabis melahirkan

Bagaimana Cara Pemakaian dan Penyimpanannya

Cara Pemakaian yang efektif.
Sebelum menggunakan minyak ini, bersihkan cuci dengan air bersih, keringkan dengan handuk, oleskan/digosok minyak ini.
Diamkan kurang lebih 10 menit kemudian bilas sampai bersih.

Cara Penyimpanana.
Agar dapat tahan lama dan menghilangkan bau minyak bulus tersebut, sebaiknya dijemur dipanas matahari (dengan tempatnya) minimal 1 minggu sekali.

Sabtu, 21 November 2009

Gerakan Senam untuk memperindah Payudara

Beberapa gerakan senaman di bawah ini boleh membantu memperindahkan payudara Anda:

1. Luruskan tangan sehingga posisi badan bahagian atas akan terangkat. Ulangilah gerakan ini sampai 10 hitungan. Bila sudah terbiasa melakukannya, tambahlah gerakan menjadi 20 hitungan.

2. Berdiri dengan posisi kedua belah tangan ke belakang sambil menggenggam benda yang agak berat/tongkat.

3. Bongkokkan badan ke depan sampai bahagian punggung menjadi datar. Kemudian gerakan kedua belah tangan seperti hendak meraih sesuatu yang tak terjangkau secara bergantian. Lakukan gerakan ini sebanyak 20 kali.

4. Tangan di depan dada (bersedakep). Lakukan gerakan mendorong dengan kekuatan yang bertumpu pada otot-otot bahu, maka otot-otot bahu dan otot-otot di sekitar payudara terasa mengencang. Ulangi gerakan ini sampai 20 kali hitungan. Bila sudah terbiasa dapat ditingkatkan menjadi 100 hitungan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar